17 Mar 2025

Monitoring Pemasangan Pucuk Atap Gedung Utama Pusat Pemerintahan di Kabupaten Tana Tidung

(21/12) Monitoring Pemasangan Pucuk Atap Gedung Utama Pusat Pemerintahan di Kabupaten Tana Tidung. Pemasangan Pucuk Atap itu menggunakan 1 Unit Crane. serta Tenaga Kerja Tersertifikasi dengan standar pengamanan yang sesuai K3